KPPGPPL BLOG: Tentang Kami

Tentang Kami

Komunitas Pemuda Padang Guci Peduli Puspa Langka (KOMPALA) adalah sekelompok orang yang terdiri dari warga dan sebagian pelajar Padang Guci Kab. Kaur, yang peduli terhadap keberadaan Puspa Langka Bengkulu dan mengenalakan potensi wisata daerah. Awal berdirinya komunitas ini pada bulan Februari 2014 setelah melakukan ekspedisi kecil bersama 4 orang dari Balai Penelitian dan Pengembangan Prov. Bengkulu dan Sofian Ramadhan Koord. Komunitas Peduli Puspa Langka (KPPL) Bengkulu.

Blog ini dibuat sebagai upaya penyebaran informasi, upaya memasyarakatkan, dan mengenalkan Rafflesia ke tingkat nasional dan dunia melalui media internet. 

Blog ini juga memanfaatkan sumber lain untuk saling berbagi informasi dan pengetahuan seputar puspa langka dan wisata daerah.


Informasi Kontak : 
Phone: 0853-6607-6083 (Noprianto) Kood. Kompala | Email: kpppplkabkaur@gmail.com | Facebook:  http://www.facebook.com/KomunitasPemudaPadangGuciPeduliPuspaLangka | Twitter:  http://www.twitter.com/KompalaRaff

Tidak ada komentar:

Posting Komentar